Jumat, 05 Oktober 2018

Koramil 08/Keling Donor Darah HUT TNI ke 73 Tahun 2018


   Danramil 08/Keling Kapten Chb Edi Susanto beserta anggota dan Ibu Persit melaksanakan Bakti Sosial Donor Darah yang dilaksanakan  oleh Pemuda Pancasila bersinergi dengan Koramil 08/Keling Kodim 0719/Jpr dan PMI Kab. Jepara guna terpenuhinya penyediaan darah di wilayah Kabupaten Jepara, Kamis 4 Oktober 2018.
    Acara ini dalam rangka  HUT TNI ke -73  Tahun 2018, dilaksanakan di Areal RSU dr. Rehatta Kelet, dihadiri :
1. Danramil 08/Keling Kapten Chb Edi Susanto beserta anggota/Persit.
2. 
Pemuda Pancasila Kec. Keling.
3.  PMI Kab. Jepara
4.  Pegawai RSU Rehatta Kelet.
5.  Polsek Kelet Brigadir Rohmat.
6.  Pemuda Pancasila Srikandi Kec. Keling.
7.  Masyarakat Kec. Keling.
8.  Pemuda Panca Marga.

Danramil 08/Keling & Babinsa Bumiharjo Pertemuan Gapoktan


   Komandan Koramil Kapten Chb EdI Susanto dan Babinsa   Bumiharjo Sertu Ridwan  menghadiri undangan pertemuan Gapoktan Manunggal Karya 2 desa Bumiharjo-Keling, di laksanakan di Rumah Bp H.Sahli ( Ketua Pok Tan Bhakti Karya 2), kamis 4 Oktober 2018.
   Hadir dalam kegiatan ini :
1.  Kepala Distanak Bpk.  Yono.
2.  Bpk. Camat Keling  Samjadji, S.Sos.
3.  Komandan Koramil 08/Keling Kapten Chb Edi Susanto.
4. Pentinggi Ds Bumiharjo yang diwakili Bpk. Mufit Kasi Perencanaan dan Perangkat Desa 2  orang.
5.  PPL Bpk Budi  Kiswanto.
6.  Babinsa Bumiharjo Sertu Ridwan.
8.  Karyawan dari BRI Keling.
9.  Poktan se Ds Bumiharjo 10 Kelompok.
10. Mitra jagung biji Bpk Ali.
   Pokok pembahasan dalam pertemuan : 

1. Ketua Gapoktan Bpk. Sodik : Selamat datang  kepada Bpk Camat, Komandan Koramil, PPL dan Poktan sedesa Bumiharjo.
2. Danramil menyampaikan mari kita dukung program pajale (
padi, jagung, kedelai) mengajak menggunakan lahan pekarangan dengan tanaman hidroponik cukup bermafaat dan perlu dikembangkan.
3. Sambutan dari BRI mempermudah peminjaman melalui KUR, persyaratan sangat mudah :KK, KTP dan keterangan usaha dari desa.
4. Bapak Camat Keling mengajak masyarakat Bumiharjo untuk semangat memanfaatkan lahan Kec keling, sudah terkenal dengan inofasi kopi nasional.
5.  Mitra Jagung :  Jagung Biji 18 tahan peyakit & hasil rendemen bagus.

Selasa, 02 Oktober 2018

Danramil 08/Keling Serahkan Tropi Turnamen Bola Voli



   Lapangan Bola Voli Kunir-Keling.  Danramil 08/Keling Kapten Chb Edi Susanto menyerahkan Tropi sekaligus menutup Turnamen Bola Voli U.20  yang diselenggarakan oleh Karang Taruna kec. Keling bersinergi dengan Koramil 08/Keling Kodim 0719/Jpr, Minggu 30 September 2018.
   Adapun permainan final antara club desa Klepu melawan club desa Kaligarang merebutkan juara l dan juara ll, pertandingan selesai dimenangkan dari club desa Kaligarang. Kegiatan ditutup oleh Danramil 08/Keling di lanjutkan pembagian Tropi. Adapun yang mendapat juara sbb:
1. Juara l desa Kaligarang.
2. Juara ll desa Klepu.
3. Juara lll desa Bumiharjo.
4. Juara lV desa Tunahan.
    Kegiatan tersebut dihadiri oleh :
1. Kapten Chb Edi Susanto  Danramil 08/Keling beserta 5 orang anggota Koramil 08/Keling.
2. Bp. Sukamto dari kecamatan.
3. Bp. Sucipto Petinggi ds. Kunir.
4. Bp. Sungkono Petinggi ds. Kaligarang.
5. Bp. Kaswoto Petinggi ds. Tunahan.
6. Petinggi ds.klepu.
7. Karang Taruna kecamatan 7 orang.
8. Penonton 283 orang.

Koramil 08/Keling Karbak HUT TNI ke -73 Th. 2018

 

  Danramil 08/Keling Kapten Chb Edi Susanto beserta anggota melaksanakan  Karya Bakti Bersih-Bersih Pasar Kelet yang diselenggarakan Koramil 08/Keling Kodim 0719/Jepara dalam rangka memperingati HUT TNI ke -73 Tahun 2018 yang diikuti ± 200 orang, Jum'at 28 September 2018.
   Kegiatan dihadiri :
a. Bpk. Samiaji S.sos (Camat Keling).


b. Kapten Chb Edi Susanto Danramil 08/Keling.
c. Iptu David Kapolsek Keling.
d. Bpk. Sutikno mewakili Ka. Dikpora Kec. Keling.
e. Kepala Puskesmas Keling 1  Dr.Cosmos.
f.  RSU Rehatta Bpk. Afif.
g. Bpk. Sukamto Spd.Pj. Petinggi Desa Kelet.
h. 11 orang Anggota Koramil 08/Keling.
i. 5 orang anggota Koramil 12/Donorojo.
j. 2 Orang Anggota Dim 0719/Jepara.
k. 10 orang anggota Polsek Keling.
l. Bpk. Masnan Kepala Terminal Kelet.
m. Bpk. Siswanto Kepala Pasar Kelet.
o. Perwakilan Pemuda Karang Taruna Kec. Keling.
p. Ormas : PPM, PP, Polmas, Banser, Kokam Wilayah Kec. Keling.
q. 15 Orang Siswa dari SMA Bopkri Kelet.
r.  15 Orang Siswa dari SMK Wikrama Kelet Jepara.
s.15 Orang Siswa dari MAN 2 Kelet Jepara.
t. 15 Orang Siswa dari SMK Muhammdiyah Kelet Jepara.
u. Warga sekitar Desa Kelet.
 
   Sambutan yang disampaikan Danramil 08/Keling.
a. Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian kita terhadap lingkungan utk selalu menjaga kebersihan.
b. Kita harus memelihara lingkungan agar kita tetap sehat baik jasmani dan rohani.
c. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yg dilaksanakan Koramil 08/Keling Kodim 0719/Jepara dan giat kali ini dalam rangka memperingati HUT TNI yang ke 73 tahun 2018.
d. Saya berterimakasih atas keikutsertaan dan partisipasi kepada seluruh elemen masyarakat yang hadir saat ini khususnya rekan2 karang taruna dan ormas yg sampai saat ini selalu dapat menjaga persatuan dan kesatuan.
e. Di kecamatan Keling sampai saat ini belum ada kita temukan adanya gesekan2 baik dr para pelajar, pemuda maupun ormas lainnya, tentunya ini harus kita pertahankan dan kita tingkatkan.
f. Mari kita kerjakan kegiatan pembersihan sektor Pasar kelet kali ini dengan semangat dan ikhlas agar di Ridhoi oleh Allah SWT, karena kebersihan merupakan sebagian dari pada iman dan menjadikan suatu ibadah buat kita semua.
     Adapun sasaran fisik dan hasil yang dicapai antara lain :
a. Depan terminal Kelet 50 M².
b. Jalan sebelah kiri pasar 50 m.
c. Jalan sebelah kanan pasar 50 m.
d. Pertigaan pertama Pasar 20 m.
e. Lorong dalam Pasar 50 m.
f.  Pertigaan kedua Pasar 20 m.
g. Kendaraan angkut sampah menggunakan  1 unit truk dari Dinas kebersihan Kab. Jepara.